Lowongan Kerja Yayasan Islam Al-Hamidiyah

Lowongan kerja Yayasan Islam Al-Hamidiyah Depok



Yayasan Islam Al-Hamidiyah saat ini sedang membuka lowongan kerja dengan posisi sebagai berikut:

1. BILINGUAL CLASS TEACHER

Kualifikasi:
  1. Laki-laki/Perempuan, Max. 40 tahun
  2. Kreatif, Energik dan Memiliki kemampuan Interpersonal skill yang baik
  3. Pendidikan Min. S1 Jurusan PGSD (Diutamakan)
  4. Berbahasa Inggris aktif (syarat utama)
  5. Pengalaman mengajar di Sekolah Dasar min. 1 tahun
  6. Terbiasa membuat lesson plan.
2. GURU KELAS MONTESSORY TK/SD

Kualifikasi:
  1. Laki-laki/Perempuan, Max. 40 tahun
  2. Kreatif, Energik dan Memiliki kemampuan Interpersonal skill yang baik.
  3. Terbiasa membuat lesson plan
  4. Pendidikan Min. S1 Jurusan PAUD/PGSD
  5. Berbahasa Inggris aktif (syarat utama)
  6. Pengalaman mengajar di Taman Kanak-Kanak/Sekolah Dasar min. 3 tahun
  7. Bersedia mengikuti Training Montessory selama 3 bulan.
3. STAFF PERPUSTAKAAN & ADMINISTRASI

Kualifikasi :
  1. Laki-laki/Perempuan Max. 40 Tahun
  2. Menguasai Microsoft Office (Word, Excell, Powerpoint)
  3. Memiliki Interpersonal Skill yang baik
  4. Pendidikan Min. D3/S1 Ilmu Perpustakaan (Diutamakan)
  5. Pengalaman Min. 1 Tahun
  6. IT STAFF
  7. Kualifikasi :
  8. Laki-laki, Max. 35 tahun
  9. Memiliki Interpersonal skill yang baik
  10. Pendidikan Min. D3/S1 Teknik Informatika/Sistem Informasi
  11. Menguasai Troubleshooting Hardware dan Software, Web Program, Web Design, Server
  12. Pengalaman Min. 1 Tahun/Fresh Graduated dipersilahkan melamar.
4. AL-QUR’AN TEACHER

Kualifikasi :
  1. Laki-laki/Perempuan, Max. 40 tahun
  2. Kreatif, Energik dan Memiliki kemampuan Interpersonal skill yang baik.
  3. Pengalaman mengajar Al-Qur’an Minimal 1 Tahun.
  4. Hafal Juzz 30 dan Menguasai Ilmu Tajwid
  5. Pendidikan Min. S1 Jurusan Tarbiyah (Diutamakan) 
Kirim Surat Lamaran dan cv anda via email ke : sdm.alhamidiyah@gmail.com
Atau melalui alamat : Yayasan Islam Al-Hamidiyah, 
Jl. Raya Sawangan Depok, KM. 2 No.12 Rangkepanjaya Pancoran Mas Depok 16435.

sumber  / info lengkap : www.al-hamidiyah.sch.id

Post a Comment

0 Comments